Hukum Aqiqah

Hukum Aqiqah Ketika Sudah Dewasa

Salah satu hak anak setelah ia dilahirkan dan belum mencapai usia balig adalah di Aqiqahi orang tuanya. Ibadah Aqiqah dilaksanakan sebagai bentuk rasa syukur atas kelahiran anak. Dalam bahasa Arab kata aqiqah berarti memotong namun aqiqah juga seringkali diartikan sebagai hewan sembelihan. Selain itu beberapa kalangan ulama juga mengartikan aqiqah sebagai proses mencukur rambut yang…

Details
Perbedaan Aqiqah dan Qurban

Manfaat Qurban Idul Adha

Segala bentuk perintah yang Allah serukan kepada kita sebagai umatnya akan selalu mengandung hikmah yang luar biasa. Bukankah begitu? yap, begitulah perintah berqurban yang didasari dari kisah Nabi Ibrahim dan anaknya Nabi Ismail’Alaihisallam. Ibadah Qurban menghidupkan ajaran Nabi Ibrahim ‘alaihis salaam yang ketika itu Allah memerintahkan beliau untuk menyembelih anak tercintanya sebagai tebusan yaitu Ismail…

Details
Aqiqah dalam Islam

Keutamaan Tasyakuran Aqiqah

Allah memerintahkan manusia untuk beribadah dan mengikuti sunnah Rasulullah tentu saja memiliki manfaat dan tujuan yang sangat besar untuk kebaikan umat Islam. Allah perintahkan Shalat, bertujuan mencegah perbuatan keji dan mungkar (QS Al-Ankabut [29]: 45). Puasa bertujuan membentuk pribadi Muslim yang bertakwa (QS Al-Baqarah [2]: 183). Zakat bertujuan untuk membersihkan diri dan harta benda (QS…

Details
Buah Sehat

Penuhi Nutrisi Bumil dengan Konsumsi Buah-Buahan

Selama masa kehamilan, sangat penting untuk memperhatikan asupan makanan dan minuman yang tepat. Salah satu jenis makanan yang bermanfaat bagi ibu hamil, yaitu buah-buahan. Buah sangat baik untuk dikonsumsi ibu hamil. Pasalnya, buah merupakan sumber makanan  yang dapat memberikan berbagai zat berguna untuk menjaga kehamilan dan perkembangan janin seperti beta karoten, vitamin C, kalium, dan…

Details